Aleepenaku.com-Sahabat yang luar biasa. Oktober adalah bulah penuh sejarah. Banyak momentum yang sangat baik dan bersejarah terjadi di bulan Oktober ini. Baik yang berkaitan dengan sejarah perjuangan bangsa, berdirinya institusi secara nasional, hari bersejarah dunia, maupun hari berbahagia dan bersejarah bagi ummat muslim.
Hari Santri Nasional, adalah hari yang ditunggu-tunggu kita sekalian, Sebagaimana diketahui bahwa pemerintah melalui Kementerian Agama telah merilis logo HSN 2021 yang Syahdu. Sungguh teduh dan indah. Hari Santri Nasional diperingati setiap tanggal 22 Oktober.
Bukanlah sekadar logo yang berhasil dibuat dan dirilis. Namun, logo tersebut sungguh sarat maknanya. Tema HSN tahun ini sungguh hebat luar biasa. Santri Siaga Jiwa Raga. Hal ini tentu sangat bermakna. Sebagaimana yang dirilis dalam pedoman dan filosofi HSN tahun 2021, bahwa hal ini merupakan sikap santri Indonesia yang senantiasa siap dan siaga untuk menyerahkan jiwa dan raganya dalam upaya membela bangsa Indonesia dan tanah air tercinta serta mempertahankan dan menguatkan persatuan dan kesatuan bangsa serta berupaya keras mewujudkan perdamaian internasional atau dunia.
Selain itu, bermakna pula sebagai komitmen seumur hidup bahwa santri dilahirkan dari sifat yang santun dan rendah hati. Sebab, tempaan yang luar biasa di pesantren. Santri memiliki jiwa yang kukuh untuk tidak lengah dalam menjaga hati yang suci, akhlaqul karimah dan tetap memegang teguh aqidah serta ajaran Islam sebagai rahmat bagi seluruh alam.\
Santi juga memiliki raga yang siap berjuang untuk Indonesia. Fisik, tubuh, tenaga dan karyanya didedikasikan untuk Indonesia. Sangat mulia dan luar biasa. Santri juga disiplin dalam setiap dimensi kehidupan. Hal ini sangat penting pula diwujudkan bagi warna negara Indonesia. Terlebih lagi pada masa pandemi ini, kesdisiplinan diri menjadi urgen dalam rangka menjaga keselamatan dan kesehatan bersama.
Nah, pada momentum Hari Santri Nasional tahun 2021 ini, marilah kita wujudkan nilai-nilai luhur yang terkandung di dalam filosofi logo tersebut. Dan, semarakkan HSN dengan menyosialisasikan kepada keluarga, sahabat, rekan sejawat, santri, dan semua elemen masyarakat Indonesia. Agar apa yang baik tetap dilestarikan menjadi nilai dan karakter yang profesional religius.
Dapatkan Logo Khusus Hari Santri Nasional Tahun 2021, Kemenag RI, DI SINI.
Pada kesempatan ini, aleepenaku hanyalah ingin berbagi Twibbonize teduh dan syahdu dalam rangka memperingati Hari Santri Nasional Tahun 2021. Di bawah ini, sahabat kita telah berupaya membuatnya, meski sederhana.
https://twb.nz/harisantrinasionalhebat
https://twb.nz/hsnthn21
https://twb.nz/hsnthndi21
https://twb.nz/selamathsn2021siap
https://twb.nz/hsnkita2021
Waoow,,, wibbonize di atas, sangat menarik. Jika ingin menggunakannya, tinggal pasang saja foto kerennya. >>>>> Pasang Foto Di sini.
Apabila ingin memeroleh twibbon lebih banyak lagi, silakan kopi paste ke laman internet, link berikut.
https://twb.nz/harisantrinasional3
https://www.twibbonize.com/explore?sort=popularity&q=santri
Sahabat yang hebat disarankan menelisik pula yang sering dibaca:
Twibbon Kemdikbud Profil Pelajar Pancasila
Bentuk dan Contoh Soal-Soal AKM SD 2021
Contoh, serta Bentuk Soal AKM pada jenjang SMP
Contoh, serta Bentuk Soal AKM pada jenjang SMA
Modul Literasi & Numerasi untuk jenjang SD
Twibbon Hari Kesaktian Pancasila (HKP) Tahun 2021
Twibbon Elegan Hari Batik Nasional
Demikian yang bisa aleepenaku.com sampaikan. Semoga bermanfaat. Selamat Hari Santri Nasional Tahun 2021.
Syukron...
ReplyDeleteOk.. terus semangat berkarya
ReplyDeleteTRIMS.. JZK
Delete