Aleepenaku.com- Aplikasi Penilaian Kinerja Kepala Madrasah (PKKM) 2020-2021 merupakan aplikasi yang dapat digunakan untuk kemudahan bagi kepala madrasah dalam menghimpun data terkait dengan tugas dan tanggung jawab kepala madrasah yang akan dinilaikan. Aplikasi Penilaian Kinerja Kepala Madrasah (PKKM) 2020-2021 ini dibuat oleh Pengawas Madrasah yang hebat dari Lamongan, Bapak Sarjono dan Ibu Ida Syamsuri.
Gambar Tangkapan Layar: Aplikasi PKKM karya Bapak Sarjono Collaboration Ibu Ida Syamsuri |
Aplikasi Penilaian Kinerja Kepala Madrasah (PKKM) 2020-2021 ini bagus digunakan oleh kepala madrasah. Khususnya di kalangan wilayah provisinsi Jawa Timur. Seperti diketahui bahwa PKKM merupakan proses untuk melakukan collecting, pengolahan, menganalisi, menginterpretasi data mengenai mutu dan kompetensi kepala madrasah dalam menunaikan tugas dan tanggung jawabnya sebagai kepala madrasah.
Mengapa Penilaian Kinerja Kepala Madrasah Penting?
Sebab, PPKM memiliki tujuan yang sangat baik, yaitu:
- Mengumpulkan informasi penting terkait kompetensi kepala madrasah sebagai acuan PKB Kepala Madrasah.
- Mengumpulkan informasi penting sebagai acuan dalam pengambilan keputusan. Keputusan tersebut terkait dengan efektifitas kinerja KM. Serta sebagai pertimbangan kuat dalam penugasa kepala madrasah.
- PKKM dimaksudkan untuk meningkatkan efektivitas dan efisiensi kinerja kepala madrasah.
- Pengukuran dan pemetaan kinerja KM yang obyektif. Serta sebagai jaminan objektivitas pembinaan KM.
- Sebagai salah satu informasi sebagai acuan dalam peningkatan karir dan promosi KM, serta apresiasi lainnya.
Oleh karena itu, aplikasi ini sangat penting sekali. Maka, Aplikasi Penilaian Kinerja Kepala Madrasah (PKKM) 2020-2021 sangat bermanfaat untuk:
- Mengetahui plus dan minus KM yang bersangkutan.
- Meningkatkan kinerja sesuai dengan profesinya.
- Sebagai sarana menghimpun informasi kinerja kepala madrasah.
- Pemetaan kinerja KM secara regional maupun nasional.
Aplikasi Penilaian Kinerja Kepala Madrasah (PKKM) 2020-2021 memiliki instrumen penting dengan fitur sebagai berikut.
- In put data dan identitas madrasah
- In put data diri kepala madrasah
- Instrumen penilaian (oleh pengawas 1)
- Instrumen penilaian (oleh pengawas 1)
- Instrumen Penilaian oleh GTK
- Penilaian oleh Komite, dan Pejabat Kemenag yang berwenang
- Rekapitulasi PKKM
- Hasil penilaian (oleh pengawas 1)
- HASIL penilaian (oleh pengawas 1)
- Hasil Penilaian oleh GTK
- Hasil Penilaian oleh Komite, dan Pejabat Kemenag yang berwenang
- dan beberapa fitur lannya.
Aplikasi Excel Rapor PTS 1 2021
Aplikasi AKM Kelas Guru dan Siswa
Modul Pembelajaran di SD, SMP, SMA
Persiapan Pelaksanaan ANBK SD, SMP, SMA
Jadwal Mengikuti Simulasi ANBK 2021
Cara Menjawab Soal HOTS AKM ANBK 2021
Solusi Mudah Mengerjakan Soal Sulit ANBK 2021
Kisi-kisi ANBK Literasi Teks Fiksi
Kisi-kisi ANBK Literasi Teks Informasi
Penting: Pedoman Instrumen Akreditasi Satuan Pendidikan 2021
Aplikasi AKM Kelas Bagi Guru dan Siswa
Terima kasih admin aleepenaku ucapkan untuk sahabat guru semua. Semoga bermanfaat.
Post a Comment for "Aplikasi PKKM Terbaru 2021"
Tinggalkan komentar Sahabat sebagai saran dan masukan yang sangat berharga untuk tetap belajar dan berbagi. Terima kasih atas kunjungannya.