Media Pembelajaran Digital Berbasis Blog: Mengelola Sidebar Web Pendidikan Lebih Keren

Aleepenaku.com-Media Pembelajaran Digital Berbasis Blog: Mengelola Sidebar Web Pendidikan Lebih Keren. Bapak ibu guru hebat di seluruh penjuru tanah air. Dalam dunia pendidikan, kita tidak asing lagi dengan media pembelajaran dan literasi. Keduanya, senantiasa dibutuhkan dalam melakukan proses transformasi pendidikan. 


Oleh karena itu, kita seharusnya lebih giat lagi meningkatkan kompetensi kita dalam mengembangkan media pembelajaran. Khususnya dalam rangka mendukung aktivitas literasi digital di sekolah. Salah satu bentuk pengembangan profesional berkelanjutan, kita juga mampu berinovasi dalam kegiatan pembelajaran.

Tentu, banyak yang bertanya tentang blog.

Apa yang dimaksud dari blog?

Apa itu blog dan apa fungsinya?

Apa yang dimaksud dengan blog dan contohnya?

Blog isinya apa saja?

Bapak ibu janganlah bingung dengan beberapa istilah dengan blog. Blog atau webblog itu adalah platform digital sebagai tempat menulis di halaman internet yang dapat dipublikasi. Apakah fungsinya? Fungsinya banyak sekali. Bisa sebagai media pembelajaran, sarana menulis, berkarya, berbagi tentang informasi tekstual, infografis, gambar, video, dokumen dan sebagainya.

Intinya, dengan blog kita bisa melakukan publikasi terhadap apa yang menjadi bidang pekerjaan kita. Apakah blog bisa untuk sarana bisnis? Bisa. Apakah bisa untuk menabung tulisan dan travel writing? Bisa.

Nah, dalam Blog sendiri memiliki dashboard. Yakni tempat atau ruang untuk mengelola kontennya. Apa itu sidebar blog? Sidebar blog adalah salah satu bagian dari tata letak blog kita. Artinya, Sidebar adalah kolom blog. Letaknya, bisa berada di sebelah kiri, atas, bawah dan kanan posting kolom utama postingan artikel.

Ini untuk menjawab pertanyaan tentang:

Apa yang dimaksud dengan elemen sidebar?

Widget di WordPress dapat ditemukan pada bagian apa?

Apa yang dimaksud dengan elemen sidebar?


Apakah Sidebar itu?

Sidebar website adalah suatu kolom atau daerah berbentuk kolom yang berada di sebelah kanan atau atau kiri ruang isi atua konten utama. Elemen pada sidebar apa isinya? Bisa terdiri dari beberapa elemen penting, seperti: widget, follow, statistik, label, kategori, profil dan sebagainya.


Bagian Utama dalam Blog Pendidikan atau lainnya

Blog memiliki beberapa bagian penting, seperti:

Domain: Domain adalah alamat dari sebuah website kita. Misalnya, sekolahku.com. sekolah adalah alamat domain dan .com adalah ekstensinya. 

Header: Header adalah bagian yang terleltak pada bagian paling atas blog. Pada header ini kita bisa meletakkan logo, halaman menu dan identitas utama website kita. 

Menu: Menu adalah bagian dari blog sebagai daftar isi dan berisi link hidup dari blog kita. Misalnya: Aktivitas murid, eskul, pelajaran, dan sebagainya.

Body Text (Konten Utama): Area utama isi tulisan atau konten yang diposting. Pada area ini kita bisa membubuhkan gambar, video dan dokumen lain.

Sidebar: Sidebar adalah bagian di blog yang digunakan untuk menampilkan informasi tambahan yang terletak di samping kanan, kiri atau bawah blog.

Footer: Footer adalah tempat catatan kaki yang terletakdi bagian paling bawah website. Isinya info tentang hak cipta pemilik website, link medsos: media sosial dan lainnya.


Apa saja Element Website itu?

Link: Link ini digunakan oleh blogger untuk berpindah dari satu halaman ke halaman lain. Biasanya memiliki warna dasar biru. 

Form: Form ini berfungsi untuk melakukan aktivitas atau kegiatan input data dan dikirim ke dalam website. 

Action Button: Action button berfungsi untuk melakukan aksi (simpan, hapus, update) pada form. 

Text: Text adalah tulisan biasa untuk menuliskan judul, deskripsi konten, nama menu dan sebagainya.


Tutorial Mengelola Sidebar Web Pendidikan Lebih Keren

Perhatikan Tutorial Mengelola Sidebar Web Pendidikan Lebih Keren, sebagai berikut:


Beragam istilah lainnya atau contoh penggunaan blog dalam bidang blog pendidikan, sebagai berikut:

contoh blog pendidikan

cara buat blog pendidikan

contoh nama blog pendidikan

nama blog pendidikan

template blog pendidikan gratis

zenius blog pendidikan

tema blog pendidikan

kumpulan blog pendidikan

cara membuat blog pendidikan

blog pendidikan islam

blog pendidikan anak usia dini

blog pendidikan anak-anak

blog pendidikan agama islam

blog pendidikan adalah

blog diploma pendidikan awal kanak kanak

blog artikel pendidikan

blog pendidikan indonesia abad 21

blog tentang pendidikan anak usia dini

blog pendidikan matematika uin ar raniry

alamat blog pendidikan

pendidikan awal kanak kanak blog

aplikasi blog dalam pendidikan

biggest blog websites

blog cikgu pendidikan khas

blog cikgu pendidikan seni visual

blog guru cemerlang pendidikan seni visual

blog guru cemerlang pendidikan islam

pendidikan blogspot.com

blogger.com blog examples

blog cikgu sue pendidikan khas

contoh blog tentang pendidikan

contoh blog tema pendidikan

kebaikan blog dalam pendidikan

blog dalam pendidikan

fungsi blog dalam pendidikan

blog dalam dunia pendidikan

diploma pendidikan awal kanak kanak blog

manfaat blog dalam dunia pendidikan

edu blog login

edu blog

e-learning blog

edublogs pro

blog falsafah pendidikan

best blog on blogger

examples of a blog page

blog guru pendidikan islam sekolah rendah

h-educate blog

zenius blog pendidikan indonesia

ijazah sarjana muda pendidikan blog

contoh isi blog tentang pendidikan

isi blog tentang pendidikan

blog pendidikan jasmani

personal blog website example

judul blog tentang pendidikan

judul blog yang menarik tentang pendidikan

blog pendidikan khas kubang pasu

blog pendidikan khas melaka

blog pendidikan khas kelantan

blog kurikulum pendidikan khas melaka

pendidikan karakter blog

blog pendidikan kewarganegaraan

ipg pendidikan awal kanak kanak blog

pendidikan moral tahun 1 blog kerajinan

laman blog pendidikan moral

life blog examples

blog biography examples

blog pendidikan moral

makalah tentang blog pendidikan

blog niche pendidikan

personal blogs examples

blog pendidikan seni visual

sistem pendidikan blog

blog pendidikan terbaik

laman blog pendidikan moral tingkatan 3

blog tentang pendidikan

blogspot tentang pendidikan

topik blog pendidikan

blog unit pendidikan khas melaka


4 comments for "Media Pembelajaran Digital Berbasis Blog: Mengelola Sidebar Web Pendidikan Lebih Keren"

  1. Keren pak.. Manfaatkan web untuk pembelajaran, sehingga bisa meminimalisir penggunaan konten negatif pada anak...!

    ReplyDelete
  2. Iya ,terima kasih P Ale ebenarnya harus pemerintah mengakuit di dapodik ,karena sangat penting untuk pembelajaran

    ReplyDelete

Tinggalkan komentar Sahabat sebagai saran dan masukan yang sangat berharga untuk tetap belajar dan berbagi. Terima kasih atas kunjungannya.